JAKARTA - Satu tiket final berhasil digenggam oleh Tim Nasional (Timnas) Indonesia U-16 putri usai mengalahkan Malaysia Tiger, Jumat (29/11). Christabel dkk berhasil melibas habis Malaysia. Skuad asuhan Aprijadi itu berhasil mencuri poin pada laga penentu. Hasilnya, putri muda Indonesia mampu membekuk lawannya dengan skor 81-44.

Kemenagan ini turut memastikan langkah Timnas U16 ke final. Mereka bakal berjumpa dengan kakaknya, Timnas U17 di laga final, Sabtu (30/11) di The Hawk, BSD City, Tangerang Selatan Banten. Berikut ini, aksi para srikandi muda Indonesia di lapngan saat menundukkan perlawanan putri harimau Malaya! (*)

Foto-foto by Taufiq (DBL/Indonesia)

 

 

 

Mellisa Erika menempel ketat lawan

 

 

 

 

Gak ada rencana jalan-jalan keluar rumah? Baca-baca aja informasi terbaru di mainmain.id  

- 5 Film yang Wajib Kalian Tonton pada Desember ini

Lagu-Lagu Bertema Desember ini Mungkin Menarik Masuk Playlistmu

- Keren! Tekan Kriminalitas Anak, Gereja Tua ini Jadi Ring Tinju

- Barang Bekas Syuting Star Wars Dilelang, Ada Helm Imperial Stormtrooper Loh!

- Kamu Suka Main ke Alam? Coba Lakukan Forest Bathing, Apa sih itu?

- Ini 3 Cara Ampuh untuk Stop Menunda-nunda Pekerjaan 

- Film Baru! Ketika Dr Dolittle Kembali Buka Klinik untuk Obati Ratu Victoria

- Taeyeon Sebut SNSD Berawal dari Delapan Orang, Fans Pertanyakan Jessica

Populer

Tempuh 100 Kilometer, Smansa Kota Agung Comeback Usai Vakum Nyaris Satu Dekade
Hasil DBL Lampung: Fourteen Pulangkan Smanda, Imbos Masih Layak Diperhitungkan!
Hasil DBL Pontianak: Putra-putri SMK Immanuel II Buka Asa ke Playoffs
Beep Test: Pengertian dan Manfaat untuk Kebugaran
Jadwal dan Link Live Streaming DBL Lampung, Senin, 26 Januari 2026