Link Live Streaming DBL Solo Hari Kedua!

| Penulis : 

Honda DBL with Kopi Good Day 2023 Central Java Series-South Region telah memasuki hari kedua, Jumat, 23 September 2023. Sritex Arena kembali menjadi saksi perjuangan student athlete membawa nama sekolah mengudara.

Pada hari kedua bakal tersaji enam laga seru yang siap menemani akhir pekanmu. Finalis sektor putra tahun 2022 bakal melantun perdana di musim ini. Laga penutup juga tak kalah seru! Duel tim yang selalu lolos ke babak delapan besar langsung tersaji di fase awal.

Baca juga: Jadwal DBL Solo: Enam Laga Seru Hari Sabtu! 

Bagi penonton yang tidak bisa datang langsung, bisa menikmati pertandingan lewat live streaming di channel Youtube DBL Play.

Ajang DBL Solo juga termasuk dalam rangkaian panjang Honda DBL with Kopi Good Day 2023-2024 yang digelar di 30 kota dan 22 provinsi se-Indonesia.

Setiap tahunnya, DBL Indonesia memilih student athlete terbaik dari masing-masing kota untuk diseleksi menjadi DBL Indonesia All-Star melalui program DBL Camp.

Berikut link live streaming Honda DBL with Kopi Good Day 2023 Central Java Series-South Region!

SMAN 1 Gombong vs SMA Regina Pacis Surakarta

SMAN 6 Surakarta vs SMA Kalam Kudus Sukoharjo

SMA Warga Surakarta vs SMA IT Nurhidayah Sukoharjo

SMAN 1 Klaten vs SMAN Colomadu

SMA Batik 1 Surakarta vs SMAN 3 Sragen

SMA Al-Abidin Bilingual Boarding School vs SMA Pelita Nusantara Kasih

 

Jadwal Honda DBL with Kopi Good Day 2023 Central Java Series-South Region bisa kalikan cek di sini atau scroll di bawah ini 

 

 

Cek keseruan Mas Kemenpora (Ario Bimo Nandito Ariotedjo) ketika nribun di Opening Party DBL Jakarta Timur beberapa waktu yang lalu

Populer

BOSA Masih Jadi Penguasa DBL Yogyakarta!
Nominasi Kopi Good Day First dan Second Team 2025 East Java Putra
Bungkam Prestasi Prima, Al-Maruf Kukuhkan Back to Back Champion dan Kawin Gelar!
Bakal Rematch, Allyson Liem Sebut Peluang Sinlui Kawin Gelar Lagi Terbuka Lebar
Juara Baru! Srikandi Kalam Kudus Jadi Ratu DBL Solo 2025