Bagi Uray Riski, tim basket SMAN 2 Pontianak mengajarkan berbagai hal selain basket. Salah satunya adalah kerja keras yang tidak akan pernah menghianati hasil.
Uray Riski Trisaputra seolah menemukan kembali semangat hidup yang sempat meredup. Usai berbulan-bulan menjalani isolasi, kini ia bisa beraktivitas normal.