UBS Gold Dance Competition Seri Malang Usai, Sekolahmu Juaranya?

| Penulis : 

Setelah lima dance team terbaik terpilih di sela-sela perhelatan fase fantastic four, kini telah terpilih tiga dance team terbaik di final Honda DBL with KFC 2022 East Java Series - South Region, Senin 19 September 2022. Tiga tim yang terpilih akan dinobatkan menjadi first place, second place, dan third place.

Penghargaan juga diberikan keapda dance team yang memiliki desaijn kostum paling ciamik dan akan mendapat predikat best costume. Penasaran siapa saja dance team yang menerima predikat tersebut? Berikut daftarnya. (MRS)

1st Place - SMA Kolese Santo Yusup Malang

2nd Place - SMAN 5 Malang

3rd Place - SMA Santo Albertus Malang

Best Costume - SMAN 3 Malang

Populer

BOSA Masih Jadi Penguasa DBL Yogyakarta!
Nominasi Kopi Good Day First dan Second Team 2025 East Java Putra
Bakal Rematch, Allyson Liem Sebut Peluang Sinlui Kawin Gelar Lagi Terbuka Lebar
Bungkam Prestasi Prima, Al-Maruf Kukuhkan Back to Back Champion dan Kawin Gelar!
Juara Baru! Srikandi Kalam Kudus Jadi Ratu DBL Solo 2025