Cantiknya Best 5 UBS Gold Dance Competition Seri Bandung

| Penulis : 

Ragam kreativitas telah ditunjukkan oleh para tim dance yang berpartisipasi dalam UBS Gold Dance Competition Seri Bandung. Sejak digelar pada 18 November 2022 lalu, seluruh tim dance telah melalui proses penilaian dan penjurian yang ketat. Dengan tema besar ‘I AM 24K’, mereka mengemas tarian dalam sebuah koreografi yang cantik dan menarik.

Kini, persaingan pun makin sengit. Dari seluruh tim dance yang berpartisipasi, telah dipilih 5 tim dance terbaik untuk dinobatkan sebagai Best 5 UBS Gold Dance Competition Seri Bandung. Berikut lima tim dance terbaik itu!

SMA Santa Angela

SMA BPK Penabur Cirebon

SMAN 1 Baleendah

SMAN 2 Bandung

SMAN 11 Bandung

Populer

Mengenal Kopi Good Day, Produk Kopi Anak Muda yang Banyak Rasa
11 Varian Rasa Kopi Good Day, Kopi Anak Muda yang Wajib Banget Kamu Coba
Tahun Kedua Berangkat DBL Camp, Tiga Campers Ini Akhirnya Jadi All-Star!
Justin Patrick Satu-satunya Pemain yang Back-to-Back MVP DBL Camp!
Tahun Terakhirnya di DBL Camp 2025, Enam Campers Ini Tembus Skuad DBL All-Star!