Permainan efektif dan mematikan berhasil ditunjukkan oleh Yualita Rency Novia. Pemain dari tim putri SMA Tritunggal Semarang itu berhasil menduduki peringkat teratas di Top 5 Point Leaders Honda DBL with Kopi Good Day 2023 Central Java Series.

Praktis, ada tiga pemain Tritunggal yang berhasil mengisi Top 5 Point Leaders itu. Selain Rency, ada pula Beatrice Agnella dan Rena Luhur. Disusul oleh dua pemain SMA Terang Bangsa Semarang, yakni Flora Agustin dan Debora Diaz.

Berikut adalah nama-nama pemain putri yang berhasil mengisi Top 5 Point Leaders Honda DBL with Kopi Good Day 2023 Central Java Series!

Yualita Rency Novia - SMA Tritunggal Semarang (49 points)

Beatrice Agnella - SMA Tritunggal Semarang (32 points)

Flora Agustin - SMA Terang Bangsa Semarang (29 points)

Rena Luhur - SMA Tritunggal Semarang (24 points)

Debora Diaz Prameswari - SMA Terang Bangsa Semarang (20 points)

Populer

Mengenal Kopi Good Day, Produk Kopi Anak Muda yang Banyak Rasa
Pertama Kali Ikut DBL Camp, Efrael Yerusyalom Dapat Teman dari Berbagai Daerah
Biak Mendobrak (3): Jerih Payah Jualan di Pantai Demi Bisa Tampil di Jayapura
To The Future: Lulus dari SMA, Nora Sibuea Incar Ilmu Komputer UGM
Berikut Ukuran dan Tinggi Ring Basket yang Sesuai Aturan FIBA