20 February 2025
Louis Surya sukses membawa pulang gelar MVP 3X3 musim lalu. Kini, ia telah mengincar posisi First Team sebagai target baru.
17 February 2025
Kepiawaian Gablin Yomarlo selama di lapangan tak perlu diragukan lagi. Di baliknya, terdapat peran besar sang kakak yang mendukung langkahnya di dunia basket.
14 February 2025
Persiapan putra Methodist 2 menuju DBL Medan 2025 begitu totalitas. Bagaimana tidak, mereka rela terbang ke Cina untuk menjalani tryout dan proses latihan.
14 February 2025
Selain latihan intens, pesan dari coach ternyata juga mampu membuat putri Methodist 2 optimistis kembali meraih juara. Lantas, seperti apa pesannya?
25 May 2024
Warren Sutjipto jadi salah satu campers yang mendapat momen membahagiakan di Kopi Good Day DBL Camp 2024.
19 May 2024
Setelah tamat dari bangku SMA, Nora Sibuea kini tengah mempersiapkan diri untuk melanjutkan studinya ke jenjang lebih tinggi.
17 May 2024
Nora Sibuea membagikan kisah dan pengalamannya selama mengikuti Kopi Good Day DBL Camp 2024.
Profile Kopi Good Day DBL Indonesia All-Star 2024
02 May 2024
"bahwa seorang bintang harus tahan banting, bahwa untuk menjadi gagah kau harus gigih." Syair itu menjelma menjadi sosok Valencia Callistan.