20 November 2025
Tidak bosan bersua. Tim basket putri SMAN 70 Jakarta kembali bertemu dengan SMA Jubilee Jakarta pada laga final Honda DBL with Kopi Good Day 2025 Jakarta.
20 November 2025
Carlen Shaquille Al Fayes tidak pernah membayangkan bahwa mimpinya bermain di Indonesia Arena akhirnya benar-benar terjadi.
20 November 2025
Tekad besar tengah menyelimuti Ariqa Shafa. Ia optimistis dapat mengantar Jubilee ke takhta juara di musim debutnya.
Preview Final DBL Jakarta
20 November 2025
Laga klasik partai final Honda DBL with Kopi Good Day 2025 Jakarta. Final putra DBL Jakarta kembali mempertemukan Buksi dengan Jubilee
20 November 2025
Perjalanan putra Jubilee menuju Final DBL Jakarta begitu mulus. Terlewat aksi mereka? Berikut rekam jejaknya untukmu!
Preview Final DBL Jakarta
20 November 2025
Jika benar demikian, laga final bukan sekadar adu taktik. Melainkan juga mental bagi kedua sekolah. Gim final DBL Jakarta berlangsung pada 21 November.
20 November 2025
Tim putri Jubilee langsung menjadi penguasa pada musim 2022. Itu menjadi momen pertama kalinya putri Jubilee terjun di kompetisi DBL.
19 November 2025
Kesempatan untuk merebut gelar juara kembali menghampiri putri Jubilee. Sebelum melangkah lebih jauh, simak kilas balik mereka berikut iniā¦