17 October 2025
Belum ada yang bisa menumbangkan tim putri SMAN 70 Jakarta dari singgasana juara di DBL Jakarta Selatan sejak tahun 2022. Kini, mereka sukseskan fourpeat!
17 October 2025
Bertemu kembali empat musim beruntun, tidak banyak yang berbeda dari final putri DBL South Jakarta 2025. Di mana Bulungan kembali berjumpa dengan Teladan.
16 October 2025
Langkah Bulungan untuk mengantongi gelar keempat tak semudah yang dibayangkan. Terlewat perjalanan mereka selama DBL South Jakarta 2025? Berikut kilas baliknya!
15 October 2025
SMAN 70 Jakarta kembali membuktikan bahwa pengalaman dan mental bukan sekadar kata-kata kosong. Kini, mereka kembali ke final usai melewati laga sulit.
14 October 2025
Di balik gelar juara bertahan, ada satu hal menarik setiap tahunnya. Di mana selalu ada pemain SMAN 70 Jakarta (Bulungan) yang bernomor punggung 70. Kenapa ya?
11 October 2025
Bermain penuh semangat, tim putri SMA Gonzaga Jakarta berhasil tekan SMAN 70 Jakarta di laga Honda DBL with Kopi Good Day 2025 South Jakarta perdana mereka.
10 October 2025
Langkah pembuka SMAN 70 Jakarta di DBL South Jakarta 2025 tak semulus biasanya. Siapa sangka, SMAN 70 Jakarta tertinggal tiga kuarter sebelum berbalik unggul.
09 October 2025
Tim dance SMA Kartika X-1 dan SMAN 70 Jakarta sukses tampilkan pertunjukan hebat di depan ramainya penonton Azarine DBL Dance Competition 2025 South Jakarta.