Honda DBL 2019
25 August 2019
BOGOR - Deg degan, itulah ekspresi yang pantas untuk menggambarkan seisi GOR Pajajaran, Kota Bogor pada laga SMAN 2 Bogor (Smanda) vs SMAN 5 Depok (Smanli).
23 August 2019
SMAN 2 Bogor menjalani debutnya di Honda DBL West Java Series 2019 - West Region hari ini (23/8) dengan positif. Mereka mengalahkan SMAN 2 Depok.
20 August 2019
Derbi Bogor antara SMAN 1 dan SMAN 2 tak hanya sengit di lapangan. Tapi juga seru di tribun. Sebab kedua suporter membawakan koreo seputar kemerdekaan.
20 August 2019
Derbi Bogor terjadi hari ini. Tim putri SMAN 1 Bogor bertemu SMAN 2 Bogor. Laga ketat ini berhasil dimenangkan SMAN 1 Bogor dengan skor 33-29.