Selain gelar juara, Final Party Honda DBL 2021 North Sulawesi Series juga menobatkan lima nama pemain plus satu pelatih yang mengisi First Team.
Berikut ini daftar lengkap lima pemain plus satu pelatih yang masuk First Team Putra Honda DBL 2021 seri Sulut.
Tim putra SMA Don Bosco Padang kembali melesat ke final Honda DBL 2021 West Sumatera Series usai mengalahkan SMAN 12 Padang petang tadi
Tidak mudah bagi Losnito untuk mencapai kemenangan ini. Mereka sempat mendapat tekanan dari Benzar. Keduanya bahkan hanya terpaut dua angka di kuarter pertama.
Kezia Supit, Brylia Tumanduk, dan Renaya Dendeng menjadi kunci utama tim putri MIS di pertandingan ini
Mimpi Netco untuk meraih gelar juara kian dekat. Netco berhasil memenangi laga semifinal lawan SMAN 10 Jogjakarta (Ten Ladies) dengan skor 19-56.
Lima bisa melangkah ke Final Party setelah menjegal langkah SMAN 1 Kota Jambi (Hustlers) dengan skor mencolok 24-70.
Tim putra SMAN 3 Bukittingggi berhasil lolos ke final usai memenangi laga melawan SMAN 1 Bukittinggi hari ini