Tim basket sektor putra SMAN 61 Jakarta (Nasa) bermain perkasa usai mengalahkan SMAN 103 Jakarta, di DBL Jakarta Timur 2023.
Hari ketiga DBL Semarang ini berhasil ditutup oleh kemenangan tim putra SMAN 04Semarang atas SMA Kristen 1 Salatiga dengan skor akhir 37-32.
Total ada 24 poin yang dicetak oleh teman-teman Regpac yang berangkat dari bangku cadangan.
Selalu ada cerita di balik persiapan para peserta jelang DBL Makassar. Srikandi Salis sampai bertolak ke Tanjung untuk memperkuat fisik antarpemain.
D'Montix cosplay jadi montir cantik di DBL Dance Competition tahun ini. Mereka ingin tunjukan. bahwa perempuan yang bekerja sebagai montir bisa jaga kecantikan.
Honda DBL with Kopi Good Day 2023 Central Java Series - North Region masih berlanjut. Kini memasuki hari ketiga, Jumat 22 September 2023.
Berikut link live streaming DBL Semarang hari ketiga selengkapnya!
Debutan tak mau kalah. Putra SMAN 2 Gowa bakal mengarungi DBL Makassar untuk kali pertama. Mereka pun menyambut dengan begitu antusias.