DBL 2021 berlanjut ke seri Sumatera Selatan. Hari ini seluruh peserta maupun panitia menjalani swab test, hal itu membuat para pelatih tak sabar menjalani debut
Tak ada kompetisi selama setahu terakhir membuat coach Bagus memutar otak untuk melatih mental pemainnya, akhirnya ia mengajak alumni pelatih SMAN 5 scrimmage
SMAN 5 Mataram mencetak sejarah baru. Mereka berhasil mengawinkan gelar putra dan putri usai mengalahkan lawannya di final
Inilah daftar MVP dan First Team DBL 2021 West Nusa Tenggara Series
Tim putri SMAN 5 Mataram menahbiskan diri jadi juara DBL 2021 West Nusa Tenggara Series usai menaklukan SMAN 1 Narmada dengan skor 80-27
Preview Final DBL 2021 West Nusa Tenggara Series
Final putra DBL 2021 seri NTB menyuguhkan partai big match antara SMAN 5 Mataram kontra SMAN 2 Mataram. Kedua tim sama-sama punya misi besar di musim ini
Partai final putri DBL 2021 West Nusa Tenggara Series bakal berlangsung seru. Sebab kedua tim finalis sebenarnya kerap bertemu.
SMAN 5 Mataram menang telak atas SMAN 1 Narmada, mereka berhasil memastikan satu tiket final sekaligus membuka kans untuk kawin gelar di DBL seri NTB musim ini